ISL-IPL Bahas Jangka Panjang
Jumat, 05 Oktober 2012 – 06:15 WIB

ISL-IPL Bahas Jangka Panjang
"Kami bertemu lebih pada tanggung jawab sebagai JC. Belum pada kompetisi masing-masing pihak," ucapnya.
Baca Juga:
Kendati demikian, Joko mengakui jika PT LI maupun PT LPIS telah menjelaskan tentang konstruksi liga baru Dalam jangka pendek. Namun, jika pembahasan tersebut gagal, maka masing-masing pihak akan menjalankan kompetisi sendiri-sendiri.
Hal tersebut juga dibenarkan oleh CEO PT LPIS Widjajanto. Sebagai amggota JC yang mendapat tugas tentang formulasi kompetisi baru ke depan, kedua pihak sepakat untuk melakukan pembahasan lagi dalam forum lain agar bisa lebih detail.
Dalam forum yang akan digelar mingguan tersebut, nantinya akan dibahas lebih detail tentang standarisasi liga baru. Dimana, nantinya tujuan utama membentuk klub lebih profesional dan memenuhi lima kriteria dari AFC.
JAKARTA-Dua operator kompetisi resmi di Indonesia, PT Liga Prima Indonesia Sportindo (LPIS) dan PT Liga Indonesia (PT LI) bertemu PSSI, kemarin (4/10).
BERITA TERKAIT
- Liga 1: Andre Rosiade Merasa Semen Padang Sudah Diatur untuk Degradasi
- Fadil Imran Punya Target Tinggi, Fajar Alfian Cs Harus Tembus Final Sudirman Cup 2025
- Tanpa Jorji, Fajar Alfian cs Raih Kemenangan di Pertandingan Simulasi Sudirman Cup 2025
- Sudirman Cup 2025: Ini Target dari Menpora Dito Ariotedjo
- Menpora Dito Punya Harapan Besar Terhadap Kepengurusan Baru BWF
- Kabar Kurang Sedap dari Tim Bulu Tangkis Indonesia Menjelang Sudirman Cup 2025