ISL Tetap Bergulir
Tak Terpengaruh Sanksi FIFA
Kamis, 13 Desember 2012 – 07:05 WIB
JAKARTA - Kondisi sepak bola Indonesia yang berada di ambang sanksi FIFA tak membuat PT Liga Indonesia (PT LI) berubah sikap. Mereka akan tetap memutar kompetisi Indonesia Super League (ISL) sesuai jadwal semula, 5 Januari 2013 mendatang. Kick off kompetisi yang telah bergulir sejak 2007 silam akan digelar pada 5 Januari mendatang. Untuk laga pembuka, juara bertahan Sriwijaya FC akan mendapat kehormatan membuka kompetisi melawan Persiba Balikpapan.
Kepastian tersebut diungkapkan oleh CEO PT LI Joko Driyono saat ditemui menjelang launching kostum klub ISL, tadi malam. Dia menegaskan bahwa 18 klub hadir dalam manager meeting di Jakarta, kemarin (12/12).
Baca Juga:
"Klub sepakat dan semua hadir dalam manager meeting. ISL tetap bergulir walau dinamika organisasi federasi masih tak menentu," katanya.
Baca Juga:
JAKARTA - Kondisi sepak bola Indonesia yang berada di ambang sanksi FIFA tak membuat PT Liga Indonesia (PT LI) berubah sikap. Mereka akan tetap memutar
BERITA TERKAIT
- Kekuatan Borneo FC di Mata Adam Alis, Pesaing Kuat Liga 1
- Adam Alis Mengaku Betah di Persib, Berharap Dipermanenkan
- Herve Renard: Selamat untuk Timnas Indonesia, Mereka Layak Menang
- Belanja Merchandise Klub di Persib Store Lembang, Alternatif Buah Tangan Wisatawan
- Persaingan Grup C Memanas, Kapan Timnas Indonesia Main Lagi?
- Klasemen Sementara Grup C, Pelatih Arab Bilang Indonesia Memang Layak