Israel Bakal Tutup Sekolah untuk Warga Palestina di Yerusalem Timur
Selasa, 22 Januari 2019 – 02:52 WIB

Tentara Israel. Foto: AFP
"Langkah provokatif ini sengaja menargetkan para pengungsi Palestina dan hak-hak mereka dijamin oleh hukum internasional dan kemanusiaan," katanya dalam sebuah pernyataan yang dibawa oleh kantor berita resmi Palestina Wafa. (mel/rmol)
Israel ingin memaksakan kurikulum mereka kepada warga Palestina di Yerusalem Timur. Karena itu, pemerintah Zionis berencana menutup sekolah-sekolah yang didirikan PBB
Redaktur & Reporter : Adil
BERITA TERKAIT
- Waka MPR Hidayat Nur Wahid: Netanyahu Lebih Pantas Ditangkap ICC Dibandingkan Duterte
- Bantah Israel, Trump Menjamin Warga Palestina Tak Akan Diusir dari Gaza
- Blokade Israel Memperburuk Situasi Kemanusiaan di Jalur Gaza
- Menlu China Tolak Usulan Trump soal Gaza
- Donald Trump Berkuasa, Amerika & Hamas Berdialog Langsung Tanpa Perantara
- Pakar Ingatkan Dampak Jangka Panjang Boikot yang Ditunggangi Kepentingan Bisnis