Israel Panggil 300 Ribu Tentara Cadangan, Siap Menyerbu Gaza
Senin, 09 Oktober 2023 – 22:06 WIB
Israel dan negara-negara Barat mengatakan tidak ada yang bisa membenarkan pembunuhan massal warga sipil yang disengaja.
Di Gaza, rekaman yang diperoleh Reuters menunjukkan puluhan orang memanjat bangunan yang runtuh untuk mencari korban, udara masih berdebu akibat benturan. Sirene berbunyi saat tim darurat memadamkan mobil yang terbakar.
“Pria yang Anda lihat adalah salah satu dari puluhan orang yang mati syahid. Tempat ini penuh dengan warga dan orang-orang yang mengungsi,” kata seorang pria dalam video ketika orang-orang menarik satu jenazah dari reruntuhan. (reuters/dil/jpnn)
Warga Palestina melaporkan menerima panggilan dan pesan audio ponsel dari petugas Israel yang menyuruh mereka meninggalkan wilayah utara dan timur Gaza
Redaktur & Reporter : M. Adil Syarif
BERITA TERKAIT
- Aksi Solidaritas Palestina, Mahasiswa Serukan Boikot Produk Terafiliasi Israel
- Seorang Ibu Tolak Belikan Anak Snack Terafiliasi Israel Viral, Dapat Respons Positif
- Donald Trump Menang, Israel Bakal Makin Brutal di Timur Tengah
- Jazuli Juwaini Mendukung Penuh Gerakan Global Mengeluarkan Israel dari Keanggotaan PBB
- Pemimpin Iran: Serangan Israel Tak Bisa Dianggap Remeh
- Dunia Hari Ini: Calon Pengganti Pemimpin Hizbullah Tewas Dibunuh