ISST 2024, Perguruan Tinggi Jadi Garda Terdepan Agar Negara Bisa Maju
Kamis, 17 Oktober 2024 – 14:40 WIB
"Itu menjadi daya tarik bagi para peserta, karena prosiding scopus itu menjadi salah satu menjadi bagian dari publikasi internasional yang kita hadirkan," ucapnya.
Terselenggaranya ISST 2024, menunjukkan komitmen UT untuk mendukung SDGs melalui ilmu pengetahuan dan teknologi, serta memperkuat perannya sebagai pusat pendidikan jarak jauh yang berkontribusi pada pembangunan berkelanjutan di Indonesia. (esy/jpnn)
Dalam ISST 2024 besutan Universitas Terbuka terungkap bahwa perguruan tinggi jadi garda terdepan agar negara bisa maju.
Redaktur : Dedi Yondra
Reporter : Mesyia Muhammad
BERITA TERKAIT
- Lewat Kegiatan Ini, Mahasiswa di Jatim Diajak Memahami Peran Penting Bea Cukai
- Universitas Terbuka Menggandeng UI Buka Program Vokasi Baru
- Ganesha Operation Bekali Siswa Sumsel Menghadapi Seleksi Masuk Perguruan Tinggi yang Ketat
- Pertama di Indonesia, Asosiasi Mahasiswa China di President University Resmi Berdiri
- Semangat Inovasi Untar Bisa Menginspirasi Institusi Lain dalam Dukung Pembangunan Berkelanjutan
- 30 Finalis Startup Terbaik Siap Bersaing Perebutkan Dana Ratusan Juta di Pertamuda 2024