Istana Sebut Berita The Age Kebohongan Publik
Jumat, 11 Maret 2011 – 13:01 WIB
Faizasyah pun menyebut bahwa seluruh isi kawat diplomatik AS yang dimuat dua harian Australia itu adalah gosip semata. Namun lebih jauh, ia menyarankan pula agar nama-nama yang disebut di dalam koran tersebut untuk memberikan klarifikasi. Selain itu, materi yang disampaikan koran tersebut, juga menurutnya harus diuji kebenarannya. Presiden SBY pun disebut sudah mengetahui perihal ini.
Baca Juga:
"Sudah (tahu). Tapi tanggapannya, silakan dicek ke sumber yang disebutkan di koran itu. Ini semua berita yang tidak benar. Makanya kita akan klarifikasi itu. Mengenai WikiLeaks, ini kan sudah lama dan menimbulkan kontroversi di berbagai negara. Karena kecenderungan pelaporan dari pihak AS kalau benar, mereka sendiri tidak pernah mengiyakan," tegas Faizasyah. (afz/jpnn)
JAKARTA - Munculnya headline besar yang memuat dugaan korupsi dan trik politik Presiden SBY dan nama-nama tokoh penting lainnya di koran harian Australia,
Redaktur & Reporter : Tim Redaksi
BERITA TERKAIT
- Ini Upaya Propan Raya dan LPJK dalam Perlindungan Gedung dari Kebakaran
- Mendikdasmen Beri Sinyal Ada Regulasi Baru Penempatan Guru PPPK, Hamdalah
- Hari Ini Pendaftaran PPPK 2024 Tahap 2, Honorer Jangan Nekat Bertindak Konyol
- BMKG Ungkap Prakiraan Cuaca Hari Ini, Ada Hujan di Sejumlah Wilayah
- Seorang Nelayan Asal Pandeglang Tewas Tersambar Petir Saat Melaut, Tim SAR Bergerak
- 5 Berita Terpopuler: Pendaftaran PPPK 2024 Tahap 2 Dimulai, Honorer Titipan Mencuat, Ternyata Ada Kejutan yang Muncul