Istri Bantu Suami dan Seorang Pria Berbuat Terlarang, Duh!
Jumat, 06 Januari 2023 – 08:21 WIB

N ditangkap bersama suami dan seorang pria. Ilustrasi. Foto : Ricardo/JPNN.com
Dengan demikian sudah delapan tahanan yang kembali diamankan Polresta Balikpapan. Tiga tahanan lain saat ini terus diburu.
Sebanyak 11 orang tahanan kasus perlindungan perempuan dan anak kabur dari tahanan Polresta Balikpapan pada Sabtu, 31 Desember 2022.
Mereka menggergaji teralis ventilasi dan kemudian keluar dengan bantuan kain sarung yang disambung-sambung.
Sebanyak tujuh tahanan ditangkap pada waktu yang berbeda oleh kepolisian. (antara/jpnn)
Wanita berinisial N ditangkap polisi bersama suaminya (BM) dan seorang pria berinisial DL.
Redaktur & Reporter : M. Rasyid Ridha
BERITA TERKAIT
- Pimpinan KKB Kabur dari Lapas Wamena, Satgas Cartenz: Kami Kejar Sampai Tertangkap Kembali
- 2 Tahanan yang Kabur dari LPKA Mamuju Ditangkap Polres Majene
- Polisi Tembak 6 Tahanan Kabur dari Polres Parigi Moutong, Satu Orang Serahkan Diri
- Warga Binaan Kabur dari Lapas Kayuagung, Petugas Jaga Diperiksa Kanwil Kemenkumham Sumsel
- Ini Identitas 7 Tahanan Kabur dari Rutan Salemba
- Lagi Diperiksa Polisi, 2 Tahanan Malah Kabur dari Polsek, Satu Orang Ditangkap