Istri Calon Suami Nunung Lapor ke Polda
Selasa, 10 Juli 2012 – 11:25 WIB
BANJARMASIN – Niat Tri Retno Prayudati yang dikenal dengan nama Nunung OVJ untuk menikah dengan July Jan Sabiran harus tertunda. Pasalnya, Dewi Vistiantin, mantan istri July Jan Sabiran bakal melaporkan mantan suaminya ke Polda Kalsel dengan kasus pemalsuan dokumen akta nikah dan akta cerai.
Kepada Radar Banjarmasin, Dewi mengungkapkan sebelum melapor ke Polda, warga yang tinggal di kawasan Komplek Banjar Indah Permai, Banjarmasin Selatan ini, juga mengadu ke Pusat Pelayanan Terpadu Pemberdayaan Perempuan dan Anak (P2TP2A) untuk minta perlindungan hukum.
Baca Juga:
“Saya datang ke Unit Perlindungan Perempuan dan Anak ( PPA) Ditreskrimum Polda Kalsel ini untuk meminta perlindungan sekaligus minta petunjuk proses pelaporan ke Polda Jatim karena locus delicti (tempat kejadian) terjadi di Surabaya,” ujarnya.
Sebelumnya, Dewi juga melapor ke P2TP2A Intan Biduri Provinsi Kalsel untuk memohon perlidungan hukum terkait pemalsuan dokumen akta nikah dan akta cerai yang tidak terdaftar di Kantor Urusan Agama Kecamatan Tegalsari, Surabaya.
BANJARMASIN – Niat Tri Retno Prayudati yang dikenal dengan nama Nunung OVJ untuk menikah dengan July Jan Sabiran harus tertunda.
BERITA TERKAIT
- Baim Wong Sampaikan Kabar Baik Soal Kondisi Sang Ayah
- Putri Ria Ricis Ikut Banyak Les Sejak Dini, Ternyata Ini Alasannya
- Gandhi Fernando Sebut Film Anak Kunti Bakal Tayang di 10 Negara Asia
- Rayakan Natal Bareng Keluarga di Bali, Erika Carlina Bilang Begini
- Terungkap, 45 Penonton Jadi Korban Pemerasan Polisi di DWP 2024
- Bantah Larang Edward Akbar Bertemu Anak-anak, Kimberly Ryder: Ayo Datang