Istri Dedi Mulyadi Resmi Direkomendasikan jadi Calon Bupati

Istri Dedi Mulyadi Resmi Direkomendasikan jadi Calon Bupati
Dedi Mulyadi dan Anne Ratna Mustika. Foto: pojoksatu.id

Menurut Bangbang, komunikasi politik saat ini dilakukan langsung oleh Imas dan terkadang melalui tim.

Terkait tidak munculnya PDIP dalam barisan koalisi, Bangbang menyebut tidak menutup kemungkinan akan terjadi komunikasi. “Hanya sampai saat ini belum,” tandasnya.

Terpisah, Sekertaris Umum DPD PKS Subang Dediyana mengaku kaget bahwa PKS disebut masuk barisan koalisi Partai Golkar.

“Sebetulnya kita kaget, tapi komunikasi dengan Golkar memang ada, tapi Partai Golkar Subang agak kurang respon. Adapun nantinya jadi koalisi atau tidak, itu urusan nanti,” ujar Dediyana. (ygo/man)


Istri Bupati Purwakarta Dedi Mulyadi, Anne Ratna Mustika, direkomendasikan sebagai bakal calon bupati.


Redaktur & Reporter : Soetomo

Silakan baca konten menarik lainnya dari JPNN.com di Google News