Istri Diintip, Suami Malah Ditahan Polisi
Sabtu, 28 Mei 2011 – 03:23 WIB
BATAM - Billy (27), warga Ruli Tanjunguncang, Batam tepatnya di samping kompleks Bintang Industri, terpaksa mendekam di sel tahanan Mapolsek Batuaji. Billy karena dilaporkan Toyo (22) tukang antar isi ulang galon air minum atas tuduhan penganiayaan,Jumat (27/5) sekitar pukul 10.00 WIB. Maria mengatakan, kedatangannya ke Maposlek Batuaji untuk menanyakan alasan penahanan suaminya. Padahal, kenyataan yang sebenarnya Toyo sebagai pelakulah yang harus ditahan atas tuduhan perbuatan tidak menyenangkan. "Kemarin (26/5) sekitar pukul 15.00 WIB, saya mandi," Ujar Maria menceritakan awal kronologis kejadian itu.
Kejadian itu bermula dari ulah Toyo yang nekat mengintip Maria istri Billy yang sedang ganti pakaian di dalam kamar rumahnya. Tidak terima sang istri diintip, Billy naik darah dan langsung menempeleng Toyo. Akibatnya, Toyo yang tidak terima ditempeleng Billy malah melaporkan aksi pemukulan itu itu ke Mapolsek Batuaji.
Baca Juga:
"Kami semua heran, dia (Toyo) yang sebenarnya harus di sel, tapi malah suami saya yang disel," ujar Maria saat ditemui di Maplsek Batuaji, Jumat (27/5).
Baca Juga:
BATAM - Billy (27), warga Ruli Tanjunguncang, Batam tepatnya di samping kompleks Bintang Industri, terpaksa mendekam di sel tahanan Mapolsek Batuaji.
BERITA TERKAIT
- Melawan Begal, SY Dibacok di Leher, Pelaku Beraksi di Jakarta Timur
- Kematian Pasutri di Kudus Masih Misteri, 15 Saksi Diperiksa Polisi
- Misteri Penyebab Kematian Suami Istri di Kudus, Terduga Pelaku Tewas di Kuburan
- Kasus Penemuan Mayat Bocah di Bekasi, Polisi Tangkap Laki-Laki & Perempuan
- Minimarket Disatroni Perampok Bersenjata Airsoft Gun, Jutaan Uang Tunai Raib
- Tak Dibelikan HP, MMS Bacok Kekasihnya di Pancoran, Kini Diburu Polisi