Istri Gubernur Riau Kalah Suara di Pilwako Pekanbaru
Kamis, 19 Mei 2011 – 20:40 WIB
Data dari KPU Kota Pekanbaru, Data Pemilih Tetap (DPT) di 12 kecamatan berjumlah 536.113 pemilih yang tersebar di 1.250 TPS. KPU tidak melaksanakan penghitungan cepat untuk menghindari kesimpangsiuran perolehan suara.
Perolehan suara Septina di sejumlah TPS tidak terlalu bagus untuk sementara ini.
Hasil pantauan di sejulah TPS, Rabu (18/5) di TPS 08, Keluruhan Sidomulyi Barat, Pekanbaru, Firdaus-Ayat mendapat 194 suara. Septina dan pasangannya yang merupakan incumbent Wakil Walikota Pekanbaru meraup 91 suara.
Untuk di TPS 09, Jl Purwodadi, Kecamatan Tampan, Pekanbaru, Firdaus-Ayat meraih 203 suara. Septina-Erizal tertinggal jauh dengan 76 suara.
PEKANBARU - Septina Primawati, istri Gubernur Riau Rusli Zainal, tertinggal dalam penghitungan cepat pemilu kada Kota Pekanbaru, Rabu (18/5). Berpasangan
BERITA TERKAIT
- Pramono Mendeklarasikan Kemenangan, Tim RIDO Bilang Tak Resmi
- Anomali di Pilkada Banten, Airin Sudah Memenangkan Prabowo, Tetapi Dikerjai Parcok
- ASR-Hugua Unggul di Pilgub Sultra versi Quick Count Charta Politika
- Partisipasi Pilgub Jakarta Rendah, Arief Rosyid Ungkap Penyebab Pemilih Muda Pilih Golput
- Tim 08 Prabowo Potong 57 Ekor Ayam Putih untuk Syukuran Kemenangan Andra - Dimyati Versi Hasil Hitung Cepat
- Effendi Gazali: Sudaryono Turun Gunung, Suara Luthfi-Yasin Langsung Moncer