Istri Iwan Fals Dilaporkan Salah Satu Pendiri OI, Kasusnya Mengejutkan
Kamis, 21 April 2022 – 14:51 WIB

Kuasa hukum Indra Bonaparte, Kamaruddin Simanjuntak di Polres Jakarta Selatan, Rabu (20/4). Foto: Firda Junita/JPNN.com
"Saya kasih kesempatan dua bulan untuk diselesaikan secara musyawarah, tetapi tidak berjalan baik," kata Kamaruddin.
Lalu, dia memverifikasi dokumen itu untuk mengetahui apakah surat yang diduga palsu ini bodong atau terdaftar di Kementerian Hukum dan HAM.
Belakangan baru diketahui bahwa dokumen itu diduga palsu. Atas alasan itu, Indra Bonaparte membuat laporan di Polres Metro Jakarta Selatan pada 23 Maret 2022.
Akan tetapi, laporan tersebut baru ditindaklanjuti oleh Polres Metro Jakarta Selatan.
"Ya, karena ada upaya pihak lain mau bikin RJ atau restorative justice," tutur Kamaruddin. (mcr7/jpnn)
Salah satu pendiri OI, Indra Bonaparte melaporkan beberapa orang termasuk istri Iwan Fals, RL ke Polres Metro Jakarta Selatan.
Redaktur : Djainab Natalia Saroh
Reporter : Firda Junita
BERITA TERKAIT
- Penyakit Tumbuh
- IPW Menilai Lirik Lagu Band Sukatani Bikin Panas Telinga Polisi
- Silakan Baca, Ini 7 Lagu Berlirik Kritis tentang Polisi
- 3 Berita Artis Terheboh: Piyu Sindir Agnez Mo, Ahmad Dhani Beri Dukungan
- Polisi Ungkap Status Hukum Iwan Fals dalam Kasus Pendirian OI
- 3 Berita Artis Terheboh: Nikita Ungkap Sosok Pria, Iwan Fals Terseret Kasus OI