Istri Melahirkan, Suami Hobi Jajan Sembarangan
Rabu, 01 September 2021 – 06:20 WIB

Ilustrasi. Foto: Radar Kudus
Namun, dia lama-lama curiga. Sebab, suaminya mengunduh aplikasi Mi-Chat.
Kecurigaan Sephia memuncak saat dirinya melihat ada bercak lipstick di baju Donwori.
Pertengkaran hebat terjadi. Donwori marah. Sephia pun segendang sepenarian.
Sephia lantas kembali ke rumah orang tuanya. Tidak lama berselang, dia menggugat cerai Donwori.
“Saya sudah telanjur sakit hati,” kata Sephia. (ks/mal/top/rom/radarkudus)
Kelakuan Donwori tidak pantas ditiru. Sebagai suami, dia seharusnya mengayomi istrinya, Sephia.
Redaktur & Reporter : Ragil
BERITA TERKAIT
- Dinsos P3AP2KB Kabupaten Kudus Andalkan DMS Cazbox by Metranet untuk Atasi Stunting
- Banyak Banget Honorer Terkena PHK, Masih Ada Peluang Lanjut, termasuk Guru
- SDUT Bumi Kartini Jepara dan SD Muhammadiyah Birrul Walidain Sukses Bawa Pulang Gelar Kampiun
- Mengasah Kemampuan dan Berbagi Pengetahuan Demi Mencetak Pebulu Tangkis Tangguh di Masa Depan
- Tanah Longsor, Banjir & Angin Kencang Melanda Kabupaten Kudus
- Siram Air Aki ke Wajah Istri, Dodi Suhendar Akhirnya Ditangkap Setelah Kabur ke Bali