Istri Pasien yang Dicabuli Oknum Dokter Penuhi Panggilan Polisi, Ungkap Isi Rekaman CCTV
Rabu, 13 Maret 2024 – 18:00 WIB

Kuasa hukum korban Redho Junaidi saat ditemui di Polda Sumsel, Rabu (13/3/2024). Foto: Cuci Hati/JPNN.com.
"Istrinya ini jalannya juga sempoyongan, bahkan megang dinding karena takut jatuh," terang Redho.
Lebih lanjut Redho mengatakan bahwa hingga saat ini hasil lab sang klien juga belum keluar.
"Kami juga mendapat kabar bahwa dokter itu sudah pernah dipanggil oleh pihak Polda, tetapi beliau tidak hadir. Pemanggilan berikutnya itu hari ini, kalau seandainya tetap tidak hadir hari ini atau besok, kami mohon agar dijemput paksa," tegas Redho.
"Kalau dokternya terus menerus tidak hadir, artinya ada penghambatan untuk proses penyidikan ini, jadi kami mohon agar dijemput paksa, karena buktinya sudah cukup, statusnya juga kami minta dinaikan menjadi tersangka," tutup Redho. (mcr35/jpnn)
TAF istri pasien yang dilecehkan oleh oknum dokter berinisial MY di Rumah Sakit Palembang memenuhi panggilan penyidik Polda Sumsel, Rabu (13/3/2024).
Redaktur : Budianto Hutahaean
Reporter : Cuci Hati
BERITA TERKAIT
- Iskandar Ditangkap Polisi di Ogan Ilir, Ini Kasusnya
- Usut Dugaan Pelecehan Oknum Dokter di Malang, Polisi Kumpulkan Alat Bukti
- Setiawan Ichlas Hadirkan Ustaz Adi Hidayat di Tabligh Akbar di Palembang
- Setiawan Ichlas Disambut Hangat saat Mudik ke Palembang, Lihat Ada Pak Gubernur
- Polisi Usut Dugaan Pelecehan Seksual oleh Oknum Dokter di Malang
- Korban Kedua Perahu Getek Tenggelam di Perairan Sungai Musi Ditemukan Meninggal Dunia