Istri Stres Dengar Isu Pernikahan Sunu dan Umi Pipik
Senin, 13 November 2017 – 18:41 WIB

Sunu, vokalis eks Matta Band. Foto: Instagram
"Adik saya enggak mungkin keluar rumah. Adik saya kalau dibilang jangan keluar rumah enggak akan keluar. Kalau enggak ada apa-apa dia enggak mungkin keluar. Dia tipikal orang yang nurut sama suami," jelas Citra.
Menurut Citra, kabar kedekatan Sunu dan Umi Pipik sudah didengarnya sejak lama. Namun, dia merasa aneh, mengapa isu tersebut malah ramai sekarang.
"Di satu sisi aku pengin ngejelasin, tapi aku kasihan sama adik aku. Jadi lebih baik aku diam," ujar Citra.
Namun Citra menegaskan bahwa kondisi psikis adiknya sudah mulai membaik. Dia juga memastikan bila Suci sudah merelakan Sunu.
"Sekarang sudah nyaman, sudah move on. Dia sekarang tinggal di Bogor, anak-anak sama Suci," tandasnya.(mg7/jpnn)
Kabar pernikahan siri antara Sunu eks Matta band dan Umi Pipik sempat membuat Suci, istri Sunu stres berat.
Redaktur & Reporter : Djainab Natalia Saroh
BERITA TERKAIT
- 3 Berita Artis Terheboh: Umi Pipik Dihina, Lisa Dipaksa Menandatangani Surat
- Umi Pipik Dihina Haters, Abidzar Langsung Bertindak
- Abidzar Somasi Warganet yang Diduga Hina Ibunya, Umi Pipik Merespons Begini
- Abidzar Bersedia Damai dengan 2 Akun yang Diduga Komentar Negatif ke Umi Pipik?
- Abidzar Layangkan Somasi Kepada 2 Warganet yang Diduga Menghina Umi Pipik
- Jadi Ketua Pengajian Umi Pipik, Dinar Candy: Kunci Tidak Bablas