Istri Sule Dikabarkan Berselingkuh

jpnn.com, JAKARTA - Kabar tak sedap kembali menerpa rumah tangga pasangan artis Sule dan istrinya Lina.
Di tengah proses gugatan cerai yang dilayangkan Lina, ibu empat anak ini justru dikabarkan selingkuh.
Foto-foto kedekatan keduanya pun sudah menyebar.
Pria itu disebut bernama Teddy, yang kini menetap di luar negeri. Kabar hubungan spesial itu dikabarkan langsung dari Icha, yang tak lain adalah istri Teddy.
Icha menyebut Lina dan suaminya sudah dekat sejak setahun terakhir.
"Sudah setahunan, sejak 2017 awal," tutur Icha lewat sambungan telepone dengan tim Selebrita.
Icha mengaku tak menyangka ada hubungan spesial antara suami dan Lina.
"Saya nggak menyangka mereka ada hubungan. Mereka sering face time," kata Icha.(chi/jpnn)
Saya nggak menyangka mereka ada hubungan. Mereka sering face time, sudah setahunan.
Redaktur & Reporter : Yessy
- Kini jadi Kakek, Sule Bicara Soal Panggilan dari Cucu Pertama
- Soal Wajah Cucu Pertamanya, Sule Bilang Begini
- Sule Ungkap Momen Haru Rizky Febian Menyambut Kelahiran Anak Pertama
- Pasang Badan, Sule Respons Isu Miring Soal Menantunya
- Dapat Cucu Pertama dari Rizky Febian, Sule: Mirip Mahalini
- Kebahagiaan Sule Setelah Dapat Cucu dari Rizky Febian dan Mahalini