Istri Tak Melihat Sandal Suami di Depan Musala, Lalu Densus 88 Datang

Tidak ada aktivitas di rumah yang berada di pinggir jalan itu. Rumah tampak tertutup dan tidak ada penghuni lain.
Menurut sejumlah tetangga, BB jarang keluar, kecuali saat salat berjemaah di masjid terdekat.
“Tidak ada yang tahu penangkapan itu, warga juga tidak ada yang mendengar,” kata Udin, tetangga BB.
Dia mengatakan, sejumlah tetangga tidak terlalu mengenal dan mengetahui aktivitas BB selama ini.
Belum ada keterangan resmi dari Polres Kendal terkait penangkapan dan penggeledahan di rumah kedua terduga teroris tersebut.
Kapolres Kendal AKBP Yuniar Ariefianto menyerahkan kepada penyidik di Polda Jateng. (bud/mha/mg2/aro)
Artikel Ini Telah Terbit di:
https://radarsemarang.jawapos.com/berita/hukum-dan-kriminal/2021/08/15/begini-kronologi-penangkapan-terduga-teroris-di-kendal-dan-semarang/
Video Terpopuler Hari ini:
Konon dari rumah terduga teroris di Kendal itu, Densus 88 membawa sejumlah buku dan CPU.
Redaktur & Reporter : Adek
- Eks Tokoh JI Nasir Abbas Ajak Masyarakat Jaga Persatuan dan Kesatuan Bangsa
- Gubernur Ahmad Luthfi: Potensi Desa Jadi Basis Pembangunan Jateng
- Terima Aspirasi Pedagang untuk Revitalisasi Pasar Boja Kendal, Gubernur Jateng: Pakai Anggaran Perubahan
- Kunjungi Desa Peron, Jokowi kagumi produk Alpukat dan Gula Aren
- Kenalkan Batik Kendil Mas, Chacha Frederica Ungkap Sulitnya dapat Persetujuan Suami
- Datangi Indekos, Densus 88 Antiteror Lakukan Tindakan, Apa yang Didapat?