Istri Wali Kota Palu Beserta 2 Anaknya Positif Covid-19, Isolasi Mandiri di Jakarta
Rabu, 14 Juli 2021 – 14:59 WIB

Ketua Tim Penggerak Pemberdayaan dan Kesejahteraan Keluarga ( TP-PKK) Kota Palu, Provinsi Sulteng Diah Puspita. (FOTO ANTARA/HO/Humas Pemkot Palu)
Selain itu, dia juga mengajak warga Palu menyukseskan program vaksinasi yang digalakkan pemerintah guna mencapai kekebalan imun secara komunal atau herd immunity.
"Pemerintah terus berupaya semaksimal mungkin menekan laju penularan Covid-19 di tengah masyarakat melalui kebijakan-kebijakan yang sudah diterapkan," pungkas Yuyun Yotomaruangi. (antara/jpnn)
Simak! Video Pilihan Redaksi:
Diah Puspita, istri Wali Kota Palu, Sulawesi Tengah, Hadianto Rasyid, dan dua anaknya terpapar Covid-19 saat berada di Jakarta. Mereka menjalani isolasi mandiri di Jakarta.
Redaktur & Reporter : Boy
BERITA TERKAIT
- Warga Palu Tewas Diterkam Buaya Saat Berenang di Pantai, Begini Kejadiannya
- Saham BRMS Melorot, Dampak Aksi Warga Tolak Tambang CPM?
- CPM dan DPRD Tegaskan Legalitas Aktivitas PT AKM di Poboya
- MPR Apresiasi Perkembangan Pembangunan Palu yang Makin Baik
- Program Seragam Sekolah Gratis Ahmad Ali-Abdul Karim Disambut Gembira Ibu-Ibu
- Presiden AS Joe Biden Positif Covid-19