Isu ABS Kontraproduktif, Perwira Saling Curiga
KSAD Kumpulkan Purnawirawan, Wiranto dan Prabowo Tak Hadir
Selasa, 03 Februari 2009 – 07:39 WIB

Isu ABS Kontraproduktif, Perwira Saling Curiga
JAKARTA - KSAD Jenderal Agustadi Sasongko Puernomo mengumpulkan para purnawirawan jenderal. Langkah petinggi militer itu dilakukan untuk menjaga agar isu gerakan ABS (Asal Bukan Susilo) yang kini ditengarai berkembang di militer tersebut tidak merugikan institusi TNI. Dalam silaturahmi yang digelar Senin (2/2), di antara sejumlah capres dari kalangan purnawirawan itu, hanya Sutiyoso yang hadir. Prabowo dan Wiranto tak terlihat di antara ratusan rekan-rekannya.
Isu ABS tersebut tidak main-main. Sebab, yang pertama membeberkan ke publik adalah Presiden SBY sendiri beberapa waktu lalu. Itulah sebabnya, petinggi militer terperanjat dan dibuat sibuk untuk menjaga netralitas TNI.
Baca Juga:
Isu tersebut sangat sensitif di kalangan militer. Apalagi, sejumlah purnawirawan jenderal telah mendeklarasikan diri sebagai calon presiden 2009. Tak hanya SBY, tapi juga Jenderal (pur) Wiranto, Letjen (pur) Prabowo Subianto, dan Letjen (pur) Sutiyoso.
Baca Juga:
JAKARTA - KSAD Jenderal Agustadi Sasongko Puernomo mengumpulkan para purnawirawan jenderal. Langkah petinggi militer itu dilakukan untuk menjaga
BERITA TERKAIT
- Revisi UU ASN Mengubah Tenggat Penyelesaian Honorer?
- Menjelang Mukernas dan Pelantikan, PP ISNU Gelar Fun Walk Serta Go Green di CFD Thamrin
- KPPI 2025 Siap Digelar, PENEMU Dorong Perempuan Ambil Peran Strategis
- Pemerintah Klaim Tarif Impor Trump dari AS Tak Ganggu Swasembada Nasional
- OTT Dugaan Politik Uang PSU Pilkada Serang, Bawaslu Sita Barbuk Uang & HP
- 5 Berita Terpopuler: Lisa Mariana Dipolisikan Ridwan Kamil, Sejumlah Aset Disita, Fakta Terungkap