Isu Doping Goyang Atletik Malaysia
Senin, 30 Mei 2011 – 20:47 WIB

Isu Doping Goyang Atletik Malaysia
"Kini, saya kira situasinya jadi sangat menarik perhatian. Jika hasil tes menunjukkan negatif, tekanan pada tiga lainnya akan hilang. Tapi jika ternyata positif, ceritanya jadi lain," tutur Sekretaris OCM Sieh Kok Chi seperti dikutip AFP.
Baca Juga:
Sieh menambahkan, perkiraan keluarnya hasil tes tersebut adalah besok WIB. Enam sprinter tersebut merupakan andalan Malaysia di nomor lari jarak pendek menuju SEA Games 2011 yang berlangsung di Indonesia. Mereka segera menjalani latihan di Bulgaria. Di sana, mereka akan menjalani latihan dan mengikuti beberapa lomba. Namun, karena kasus tersebut, keberangkatan mereka ditunda sampai batas waktu yang belum ditentukan.
Sieh mengatakan akhir pekan lalu bahwa ketiga pelari yang belum menjalani tes sudah terbang lebih awal ke Bulgaria. Begitu pula dengan pelatih mereka, Harun Rasheed.
Beberapa media di Malaysia menyebutkan, keterlibatan atlet dengan doping berasal dari pelatihnya. Pelatih memberikan "Pink pill" untuk membantu pemulihan dan rasa santai. (ady/diq)
KUALA LUMPUR - Dunia olahraga Malaysia sedang dirundung masalah pelik. Itu berkaitan dengan kasus doping yang menimpa beberapa atlet dari cabang
Redaktur & Reporter : Tim Redaksi
BERITA TERKAIT
- Menjelang Laga Kontra PSS, Persib Siapkan 2 Amunisi Baru
- Leeds United & Burnley Promosi ke Premier League
- Liga 1 Menyisakan 5 Pertandingan, Hanya 3 Pemain Persib yang Belum Tampil
- Piala Sudirman 2025: Alasan Ester Ditunjuk Jadi Pengganti Jorji
- Kawhi Leonard Cemerlang, Clippers Menang di Kandang Nuggets
- Sudirman Cup 2025: Harapan di Tengah Tantangan Tim Bulu Tangkis Indonesia