Isu Pendaftaran PPPK 2021 Ditutup Sementara, Guru Honorer Heboh, BKN Langsung Bereaksi
jpnn.com, JAKARTA - Kalangan guru honorer dihebohkan dengan informasi bahwa pendaftaran PPPK 2021 ditutup.
Informasi penutupan tersebut tersebar di medsos menggunakan akun Kemdikbud Info.
Isi pengumuman menyebutkan pendaftaran PPPK guru untuk sementara ditutup lagi karena ada perbaikan data di Kemendikbud.
Dan untuk ASN PPPK guru, tidak ada surat lamaran dan surat pernyataan karena pengelola pendaftaran Kemendikbud langsung.
"Ini teman-teman guru honorer sudah banyak yang tahu dan mereka pikir benar belum bisa mendaftar," kata Ketum Perkumpulan Honorer K2 Indonesia (PHK2I) Titi Purwaningsih kepada JPNN.com, Senin (5/7).
Dia khawatir bila informasi tersebut tidak bisa dipertanggungjawabkan kebenarannya, dan akhirnya yang rugi adalah para honorer.
Lantas, bagaimana tanggapan Badan Kepegawaian Negara (BKN) selaku ketua Panitia Seleksi Nasional (Panselnas) calon aparatur sipil negara (CASN)?
Kepala BKN Bima Haria Wibisana menyatakan bahwa pendaftaran CPNS 2021 dan PPPK termasuk PPPK guru masih berlangsung,
Kalangan guru honorer dihebohkan isu yang berembus di medsos bahwa pendaftaran PPPK 2021 ditutup sementara. BKN pun langsung bereaksi menyikapi isu tersebut.
- PPPK 2024 Tahap II: Kaltim Siapkan 9.195 Formasi, Ada Syarat Umum & Khusus Bagi Pelamar
- Pemda Mengasumsikan 2025 Masih Ada Honorer, Gaji Jangan Lagi 3 Bulan Sekali
- 5 Berita Terpopuler: Honorer 32 Tahun Gagal Tes PPPK, Semoga RUU ASN Menjadi Penyelamat
- 390 PPPK 2021 Gowa Dapat Perpanjangan SK, Adnan Purichta Ichsan Beri Pesan Tegas
- PPPK Jangan Khawatir dengan Masa Depannya, yang Bilang Pejabat Penting
- Tidak Membuka Formasi PPPK 2024, Bupati Menjelaskan Alasannya