Isu Pendaftaran PPPK 2021 Ditutup Sementara, Guru Honorer Heboh, BKN Langsung Bereaksi

"Enggak ditutup dan masih berlangsung sampai sesuai jadwal 21 Juli 2021," tegasnya.
Deputi Bidang Sistem Informasi Kepegawaian BKN Suharmen menambahkan pendaftaran dilakukan satu pintu melalui SSCASN.
Sejak dibuka 30 Juni sampai 5 Juli ini, SSCASN tidak pernah ditutup.
"Informasinya itu sepertinya hoaks. Kalau di sisi BKN, kami tidak melakukan penutupan pendaftaran dan masih berjalan," ucapnya.
Dia meminta seluruh pelamar CPNS 2021 dan PPPK guru maupun nonguru tidak mudah percaya dengan informasi yang tersebar di medsos.
Jika ada kendala, maka bisa bertanya ke fasilitas helpdesk yang ada dalam portal SSCASN BKN.
"Kami berharap para pelamar membaca aturan main yang sudah ada di SSCASN. Kemudian, diperkuat dengan PermenPAN-RB Nomor 28 Tahun 2021 tentang PPPK guru," pungkasnya. (esy/jpnn)
Kamu Sudah Menonton Video Terbaru Berikut ini?
Kalangan guru honorer dihebohkan isu yang berembus di medsos bahwa pendaftaran PPPK 2021 ditutup sementara. BKN pun langsung bereaksi menyikapi isu tersebut.
Redaktur & Reporter : Mesya Mohamad
- Kartu Ujian PPPK Tahap 2 Belum Bisa Dicetak, Ternyata Ini Penyebabnya
- 5 Berita Terpopuler: Tes PPPK Tahap Dua Dimulai, Honorer Kesulitan Cetak Kartu Ujian, Presiden Sampai Turun Tangan
- PPPK 2024 yang Baru Dilantik Jangan Sok Tahu, Begitu Pesan Pak Totok
- Gaji sebagai Honorer Langsung Dihentikan, tetapi Bikin Senang
- Kasus Viral Ini Harus jadi Pelajaran Seluruh PPPK, Jangan Main-main
- Penyebab Utama Kartu Ujian PPPK Tahap 2 Belum Bisa Dicetak, Jangan Panik ya