Isu Pilpres Gerus Suara Kang Emil-Kang Uu 4 Persen
Kamis, 05 Juli 2018 – 08:55 WIB
Ridwan menuturkan sampai saat ini pihaknya masih terus mengawal rekapitulasi.
Bahkan, Ridwan men-double-kan saksi untuk mengawasi. "Semua saksi double-double ya, memastikan tidak ada penggelembungan suara," katanya.
Ridwan bersyukur karena di daerah-daerah terbukti quick count konsultan dengan perhitungan cepat versi KPU serta manual juga tidak banyak perubahan. (boy/jpnn)
Suka tidak suka isu pilpres yang dibawa ke pilkada Jabar mempunyai pengaruh cukup besar.
Redaktur & Reporter : Boy
BERITA TERKAIT
- Ridwan Kamil Janji Bereskan Masalah IMB Rumah Ibadah di 100 Hari Pertama Kerja
- Lucky Hakim Bantah Simpatisannya Mengadang Rombongan Nina Agustina
- Inilah Lokasi & Jadwal Debat Perdana Pilgub Jabar 2024
- KPU Jabar Imbau Paslon Cagub Segera Serahkan Materi Iklan
- Respons Dedi Mulyadi Dijuluki Cagub ‘Konten Kreator’
- Perang Bintang di Pilkada Kabupaten Bandung Barat, Siapa Paling Unggul?