Isu Suap Pemilihan Ketua MA Merisaukan
Selasa, 07 Februari 2012 – 16:16 WIB

Isu Suap Pemilihan Ketua MA Merisaukan
Karenanya, kata dia, harus dipimpin oleh orang yang arif dan berhati nurani.
"Ketua MA terpilih harus mampu diandalkan untuk membawa lembaga peradilan Indonesia menjalankan fungsinya menegakkan kebenaran dan keadilan atau to enforce the truth and to enforce justice," ungkapnya.
Indonesia juga memerlukan profil ketua MA yang bisa memberikan tauladan kepada para hakim, sehingga mereka akan menjadi in guarding the freedom of society yaitu penjaga kemerdekaan masyarakat. Keteladaan ketua MA merupakan faktor penting bagi perkembangan hukum dan keadilan di Indonesia.
"Mengingat beberapa hakim mulai terjerat dalam persoalan hukum, jadi mereka perlu sosok yang memberikan keteladanan," katanya. (boy/jpnn)
JAKARTA -- Pemilihan Ketua Mahkamah Agung (MA) harus diselenggarakan secara demokratis dan legitimate."Pemilihan Ketua MA harus bebas dari unsur
Redaktur & Reporter : Tim Redaksi
BERITA TERKAIT
- GP Ansor Gaungkan Patriot Ketahanan Pangan Menjelang Puncak Harlah Ke-91
- Koalisi Masyarakat Sipil Mengecam Intervensi Anggota TNI di Kampus UI dan UIN Semarang
- Berdoa di PIK, Biksu Thudong Tebar Pesan Damai
- Pemerintah Fokus Tuntaskan Pengangkatan PPPK Tahap 1, Honorer R2/R3 Keburu Pensiun
- Setiawan Ichlas Hadirkan Ustaz Adi Hidayat di Tabligh Akbar di Palembang
- Gegara Panggilan Sidang Tak Sampai Alamat, Tergugat Datangi Kantor Pos di Jambi