Isuzu Elf Ev Belum Dijual di Indonesia, IAMI Ungkap Alasannya
Kamis, 06 Maret 2025 – 13:10 WIB

Isuzu Elf EV. Foto: Isuzu Japan
Hal itu menyulitkan lokasi charging station yang strategis.
"Kami harus memastikan bahwa charger stastion harus sudah menyebar merata. Ini tantangan besar," tuturnya.
Meski begitu, Yusak menegaskan tetap mempelajari untuk bisa memasarkan Elf Ev di tanah air.
Dia menyebutu tidak menutup kemungkinan kendaraan ramah lingkungan itu bisa hadir di Indonesia.
"Isuzu Jepang sudah mempelajari Elf EV. Sudah melakukan diriset juga, karena waktu GIIAS kemarin kami sudah tampilkan. Tapi untuk pelajaran secara lokal di Indonesia kami harus melihat total visibility untuk komersial," kata Yusak. (ddy/jpnn)
IAMI membeberkan sejumlah alasan mengapa belum juga menjual Isuzu Elf Ev di pasar Indonesia. Simak selengkapnya.
Redaktur & Reporter : Dedi Sofian
BERITA TERKAIT
- Dua Hal Ini Dibutuhkan untuk Kesuksesan Transisi Energi
- Mundur dari Proyek Baterai EV di Indonesia, LG Ungkap Alasannya, Ternyata!
- Info Terbaru Dari Rosan soal Investasi LG di Indonesia, Silakan Disimak
- LG Batal Investasi Baterai EV di RI, Prabowo Yakin Ada Investasi Negara Lain
- Pengamat Menilai Kendaraan Listrik Bisa Menjadi Penolong Kelesuan Industri Otomotif
- Sokonindo Tunjukkan Komitmen pada Kendaraan Listrik dan Ekspansi Pasar RI