Isyana Sarasvati, Sudah Lama Dekat Akhirnya Pisah Juga

jpnn.com - JAKARTA – Penyanyi Isyana Sarasvati tampil beda saat beraksi di acara FreedomFest 2016 di lapangan Aldiron, Pancoran, Jakarta Selatan, Minggu (2/10) malam.
Penyanyi berusia 23 tahun itu sempat menyampaikan curahan hatinya.
Isyana menceritakan kisah hidupnya saat hendak membawakan lagu Mimpi.
Lagu tersebut adalah salah satu lagu di dalam album Explore yang benar-benar dibuat dengan penuh perasaan. Dengan hati.
”Lagu ini merupakan pengalaman pribadi aku. Sudah lama dekat tapi akhirnya berpisah juga. Bukan soal orang, bisa saja benda," kata Isyana.
Penyanyi yang pernah meraih penghargaan soal Hak Cipta ini pun mencoba untuk mengajak penggemarnya ikut bersama melantunkan lagu tersebut.
”Ada yang lagi galau di sini? Ayo kita nyanyi," ajaknya pada penonton.
Selain membawakan lagu Mimpi, Isyana juga menyajikan hits lainnya.
JAKARTA – Penyanyi Isyana Sarasvati tampil beda saat beraksi di acara FreedomFest 2016 di lapangan Aldiron, Pancoran, Jakarta Selatan, Minggu
- Label Rekaman Khusus Metal, AMPS Records Resmi Diluncurkan
- Segera Tayang di Bioskop, Film Muslihat Rilis Official Poster dan Trailer
- Ibunda Berpulang, Eza Gionino Sampaikan Curahan Hati
- Jawaban Aura Kasih Setelah Dituduh Menjalani Operasi Plastik
- 3 Berita Artis Terheboh: Opick Bicara soal Royalti, Baim Wong: Semoga...
- Bakal Tayang di Amerika, Film Pabrik Gula Dirilis Dalam 2 Versi