Isyarat Kedekatan Mbah Moen dan Pak Jokowi di Sarang Berzikir
Jumat, 01 Februari 2019 – 19:49 WIB

ISYARAT: Presiden Joko Widodo (tengah) bersama KH Maimoen Zubair dalam acara 'Sarang Berzikir untuk Indonesia Maju' di Rembang, Jawa Tengah, Jumat (1/2). Foto:Ricardo/JPNN.Com
Baca juga: Dukungan Para Ibu Bawa Energi Positif untuk Jokowi - Ma'ruf
“Siapa yang tidak terpilih itu dapat pahala dan bisa menyokong dan disokong. Itulah keadaan ajaran agama yang kita miliki, agama Islam," tandasnya.
Sejumlah tokoh penting terlihat hadir pada acara itu. Antara lain Sekretaris Kabinet Pramono Anung, Ketua Umum PPP M Romahurmuziy, serta Gubernur Jawa Tengah Ganjar Pranowo dan wakilnya, Taj Yasin yang juga putra Mbah Moen.(fat/jpnn)
Ulama karismatik KH Maimoen Zubair memperlihatkan isyarat tentang sikap politiknya untuk mendukung Jokowi di Pemilihan Presiden (Pilpres) 2019.
Redaktur & Reporter : M. Fathra Nazrul Islam
BERITA TERKAIT
- Jokowi: Ini Sudah Jadi Fitnah di Mana-Mana
- Soal Ijazah Jokowi Diduga Palsu, UGM Siap Buka-Bukaan
- Para Menteri Sowan ke Jokowi, Efriza: Sikap Kurang Menghargai Presiden Prabowo
- Sejumlah Menteri Prabowo Silaturahmi ke Rumah Jokowi, Pengamat Ini Ungkap Hal Tak Lazim
- Kuasa Hukum: Ijazah Jokowi Sudah Clear & Sah Secara Hukum
- Hari Kedua Lebaran 2025, Menkop Budi Arie Kunjungi Joko Widodo