ITDC Melawan Stunting Lewat Program Dapur Sehat

Salah satu peserta, Dewi Sri Hartini dari Desa Mertak mengaku merasa sangat terbantu dengan adanya program DASHAT ini.
Sebagai lulusan Sekolah Dasar (SD), Dewi yang berprofesi sebagai ibu rumah tangga merasa memiliki keterbatasan terkait urusan memasak untuk anak-anaknya.
"Kami bersyukur dengan adanya program ini, kami mendapat pelajaran mengenai kesehatan dan cara mengolah makanan sehat dan bergizi untuk anak agar tercegah dari stunting. Kegiatan ini sangat membantu, bagi kami yang menikah dini dan kurang mengetahui cara mengolah bahan pangan untuk dimasak menjadi berbagai olahan yang disukai anak," ungkap Dewi.
Kegiatan pencegahan stunting di Dusun Sunggung, Desa Mertak kali ini dengan program DASHAT menjadi kegiatan ke-6 yang dilakukan dan kegiatan monitoring terakhir akan dilakukan pada 23 Juni 2023 mendatang.(chi/jpnn)
PT Pengembangan Pariwisata Indonesia atau Indonesia Tourism Development Corporation (ITDC), kembali menggelar kegiatan melawan stunting.
Redaktur & Reporter : Yessy Artada
- Kehadiran Rumah Layak Huni di Karawang Jadi Bukti Kepedulian Peruri
- Pelindo Terminal Petikemas Jalankan Program 15 TJSL untuk Masyarakat Sekitar Pelabuhan
- Gubernur Sumsel Bersama Kepala BKKBN Salurkan MBG untuk Ibu Hamil di Palembang
- PTPN IV PalmCo Bangun 7 Fasilitas Air Bersih di Daerah Terpencil
- Gandeng Kemenhub, ASDP Kurangi Emisi Karbon 10,2 Ton Lewat RVM
- Lebaran Makin Berkesan! TASPEN Gelar Mudik Gratis 2025