Ivan Gunawan Diperiksa Terkait Kasus Narkoba Asistennya

jpnn.com, JAKARTA - Presenter sekaligus desainer Ivan Gunawan akhirnya memenuhi panggilan penyidik Polres Jakarta Barat, Kamis (17/1) pagi.
Ditemani kuasa hukumnya, Ivan Gunawan menjalani pemeriksaan sebagai saksi atas kasus narkoba yang menjerat asisten pribadinya, AJA.
Tak banyak kata diucap Ivan saat memasuki ruang pemeriksaan. Dia hanya memastikan kondisinya dalam keadaan sehat.
Baca juga: Reaksi Ivan Gunawan Asistennya Ditangkap Polisi
"Sehat, sehat," kata Ivan Gunawan yang langsung masuk ruang pemeriksaan Satuan Narkoba Polres Jakarta Barat.
Diketahui, AJA ditangkap polisi karena diduga terlibat dalam kasus penyalahgunaan narkoba.
Baca juga: Asisten Terjerat Kasus Narkoba, Ivan Gunawan Bakal Dipanggil
AJA ditangkap di rumah kosan kawasan Gandaria Utara, Kebayoran Baru Jakarta Selatan pada Senin (14/1) lalu.
Ditemani kuasa hukumnya, Ivan Gunawan menjalani pemeriksaan sebagai saksi atas kasus narkoba yang menjerat asisten pribadinya, AJA.
- Polisi Bongkar Home Industry Tembakau Sintetis di Cimahi
- 3 Berita Artis Terheboh: Pengakuan Lisa Mariana saat di Palembang, Lalu Ada Jatah Bulanan
- Titiek Puspa Tutup Usia, Ivan Gunawan: Enggak Ada yang Telepon Aku Lagi
- Pengadilan Tinggi Medan Perkuat Hukuman Seumur Hidup Untuk Kurir Sabu-Sabu
- Mualaf, Ruben Onsu Salat Idulfitri Perdana, Lihat
- Duterte Disebut Sebagai Sosok Tegas & Tidak Pandang Bulu dalam Memberantas Narkoba