Ivanovic Mengaku Tak Punya Masalah Dengan Suarez
Kamis, 18 Juli 2013 – 10:53 WIB
BANGKOK - Luis Suarez memang bukan buruan utama Chelsea di bursa transfer musim ini. Meski begitu, peluang Suarez untuk bergabung Chelsea tetap terbuka. Terutama jika Chelsea gagal mendapatkan Wayne Rooney yang selama ini menjadi bidikan utama. Meski begitu, Ivanovic mengaku tak mempermasalahkan tindakan Suarez. Bek asal Serbia tersebut bahkan siap jika harus berada satu tim dengan Suarez di musim mendatang.
Nah, jika Suarez benar-benar bergabung dengan Chelsea, hubungannya dengan bek Branislav Ivanovic bakal menjadi sorotan. Itu tak lepas dari aksi memalukan yang dilakukan Suarez pada Ivanovic ketika kedua tim bertemu April lalu.
Baca Juga:
Saat itu, penyerang asal Uruguay tersebut menggigit lengan Ivanovic. Meski Ivanovic tak mengalami cedera, tindakan Suarez langsung menuai banyak cibiran. Buntutnya, mantan striker Ajax Amsterdam tersebut dihukum sepuluh pertandingan.
Baca Juga:
BANGKOK - Luis Suarez memang bukan buruan utama Chelsea di bursa transfer musim ini. Meski begitu, peluang Suarez untuk bergabung Chelsea tetap terbuka.
BERITA TERKAIT
- Persib Bandung vs Dewa United: Bojan Hodak Optimistis Menang, tetapi
- Borneo FC Umumkan Pelatih Baru, Ungkap Alasan Pecat Pieter Huistra
- Persebaya Vs Malut United jadi Laga Spesial Buat Ardi Idrus
- Sudah Dapat 2 Pemain Baru, Persib Bandung Masih Ingin Belanja?
- Dirtek Timnas Indonesia Dinilai Punya Tanggung Jawab Krusial
- Indra Sjafri Pengin Patrick Kluivert Memainkan Sepak Bola Ala Indonesia, Ini Alasannya