Ivanovic Menyerah kepada Petrova
Impian Nomor 1 Kandas
Jumat, 19 September 2008 – 13:13 WIB
"Tiap set berlangsung dengan cara yang berbeda. Saya kesulitan mematahkan servisnya, sementara dia dengan mudah mematahkan servis saya untuk menang. Saya berusaha untuk mendominasi permainan, tapi terlalu banyak kesalahan yang saya buat,'' ungkap Ivanovic setelah laga kepada AFP.
Baca Juga:
Namun, Ivanovic juga mengakui tak begitu kecewa dengan permainan yang telah dilaluinya. Bagi dia, bisa kembali berkompetisi di turnamen berkategori Tier I itu cukup melegakan.
"Saya menikmati waktu berada di lapangan. Saya senang memiliki kesempatan untuk berada dalam pertandingan lagi,'' tambahnya.
Kesempatan untuk menjadi petenis nomor satu justru dimiliki rekan senegara Ivanovic, Jelena Jankovic. Unggulan pertama di Toray Pan Pacific itu sukses melangkah ke perempat final setelah menundukkan Flavia Pennetta (Italia) dua set langsung, 6-2, 6-1.
TOKYO - Kejutan besar mewarnai persaingan di Turnamen Toray Pan Pacific 2008 yang berlangsung di Tokyo, Jepang. Mantan petenis nomor satu Ana Ivanovic
BERITA TERKAIT
- Kualifikasi FIBA Asia Cup 2025: Gagal Pertahankan Momentum, Timnas Basket Indonesia Belum Pecah Telur
- Borneo FC Siap Tebar Ancaman saat Menghadapi Persib di Stadion GBLA
- Malut United Menggunduli Persis Solo, Arema FC Bikin Madura United Gigit Jari
- Federal Oil Berharap Gresini Racing Tetap Moncer Pada MotoGP 2025
- Ambisi Ciro Alves Bantu Persib Menaklukan Borneo FC
- Semen Padang Vs PSM Makassar: Kabau Sirah Pengin Keluar dari Zona Merah