Jabatannya Baru Berakhir 2020, Rizkan Chandra Meninggal Dunia, Sakit Apa?
Dia pernah menduduki kursi direktur Network, IT & Solution PT Telekomunikasi Indonesia Tbk, komisaris PT Telkomsel, dan direktur utama PT Sigma Cipta Caraka.
Dia menempuh pendidikan di Teknik lnformatika ITB dan menempuh S-2 di Management of Technology National University of Singapore.
Di bawah Rizkan, kinerja SMGR sepanjang tahun lalu membukukan laba bersih Rp 4,52 triliun. Laba perseroan tercatat stagnan karena turunnya pendapatan dari Rp 26,948 triliun pada 2015 menjadi Rp 26,134 triliun pada 2016.
Aset perseroan secara keseluruhan naik dari Rp 38,153 triliun menjadi Rp 44,226 triliun sepanjang tahun lalu.
Tahun ini SMGR mengincar laba bersih Rp 4,63 triliun atau meningkat 3 persen bila dibandingkan dengan Rp 4,52 triliun pada 2016.
Manajemen perseroan menyatakan, salah satu tantangan yang dihadapi sepanjang kinerja tahun lalu adalah turunnya harga jual sebagai konsekuensi dari persaingan di industri semen. (dee/c10/oki)
Direktur Utama PT Semen Indonesia Tbk, Rizkan Chandra, meninggal dunia sore kemarin.
Redaktur & Reporter : Soetomo
- 3 Korban Longsor di Purworejo Ditemukan Sudah Meninggal Dunia
- Bocah SD yang Terseret Arus Banjir Ditemukan Tim SAR Gabungan, Begini Kondisinya
- Selamat! Dirut SIG Raih Top CEO Indonesia Awards 2024
- Antisipasi Kenaikan Kasus DBD, Dinkes Sumsel Akan Sebar Larvasida ke Kabupaten Kota
- Romo Johannes Hariyanto Pimpin Misa Penutupan Peti Jenazah Emmanuel Setiyono
- Berita Duka, Emmanuel Setiyono Meninggal Dunia