Jacksen Gali Informasi dari Sergio dan Maitimo
Minggu, 02 Juni 2013 – 20:45 WIB
JAKARTA -- Pelatih Timnas Indonesia Jakcsen F Tiago sudah mendapatkan informasi banyak tentang kekuatan Belanda sebelum menghadapi runner up Piala Dunia 2010 itu pada laga persahabatan di Stadion Utama Gelora Bung Karno (SUGBK) Senayan Jakarta, Jumat (7/6). "Nanti sebelum pertandingan saya akan memanggil Maitimo dan Serginho untuk mendapat informasi tambahan tentang Belanda. Terutama pemain muda mereka," jelasnya.
"Saya menonton laga Belanda lawan Rumania, Italia, Jerman, dan lawan Belarus. Cukup gampang dapat informasi tentang Belanda," kata Jakcsen F Tiago saat menggelar konferensi pers di Hotel Kartika Chandra Jakarta, Minggu (2/6).
Baca Juga:
Jacksen juga akan memanfaatkan kehadiran Serginho van Dijk dan Rahpael Maitimo yang merupakan pemain naturalisasi asal Belanda untuk mendapatkan informasi tenteng tim lawan.
Baca Juga:
JAKARTA -- Pelatih Timnas Indonesia Jakcsen F Tiago sudah mendapatkan informasi banyak tentang kekuatan Belanda sebelum menghadapi runner up Piala
BERITA TERKAIT
- Keran Poin Macet, Jakarta Bhayangkara Mengawali Proliga 2025 dengan Kekalahan
- Proliga 2025: Jakarta LavAni Revans Lawan Bhayangkara Presisi, Ekspresi SBY Jadi Sorotan
- Sabina Altynbekova Tidak Cetak Banyak Poin, Yogya Falcons Tersengat Electric PLN
- Proliga 2025: Jakarta Electric Raih Kemenangan, Pemain Asing Kepanasan
- Trio Maut Persib Bandung Jadi Ancaman Baru di Liga 1
- Brisbane Roar vs Central Coast Mariners: Rafael Struick cs Belum Pecah Telur