Jadi Ajang Battle of Brands
Rabu, 06 Juni 2012 – 19:01 WIB

Jadi Ajang Battle of Brands
Sementara, Umbro menggaet tiga tim yaitu Inggris, Republik Irlandia, dan Swedia. Sebagai produsen keempat, Puma berkesempatan memasang logo mereka di kostum Republik Ceko dan juara Piala Dunia 2006, Italia.
Dari sisi penyebaran, Adidas juga unggul, karena bakal terlihat di setiap grup. Di grup A, Adidas terlihat di jersey tim Yunani dan Rusia. Jerman dan Denmark di Grup B juga mengenakan Adidas. Di grup C ada juara bertahan Spanyol yang juga memakai Adidas. Dan terakhir di grup D, di mana co-host Ukraina pun memakai Adidas.
Bukan cuma dalam jumlah tim yang didukung, para produsen tersebut juga bersaing dalam hal teknologi. Mereka berlomba menyajikan kenyamanan maksimal bagi para pemakainya. Mereka menempuhnya dengan penerapan berbagai kualitas bahan dan pengujian performa.
Materi polyester menjadi unggulan Nike dan Adidas. Uniknya, bahan tersebut diklaim berasal dari daur ulang botol minuman. Karena itu, sejalan dengan tema Euro 2012 yang ramah lingkungan.
PERSAINGAN di pentas Euro 2012 tidak hanya berlangsung di antara 16 peserta untuk merebut trofi. Even empat tahunan tersebut juga menjadi arena pameran
BERITA TERKAIT
- Persija Menang, Persib Butuh 8 Poin, Cek Klasemen Liga 1
- Hasil NBA Playoffs: Nuggets Pukul Clippers, Pacers Hantam Bucks
- Marc Marquez Terus Mendominasi, Ducati Beri Warning kepada Pecco Bagnaia?
- Peringati HUT Ke-91, GP Ansor Gelar Gowes 91 Km, Menpora Sediakan Doorprize Umrah
- 389 Tim Siap Berpartisipasi di BALI 7s 2025 Presented By Bank Mandiri
- Misi Meregenerasi Pemain Bali United Selesai, Pelatih Teco Beber Rencana Masa Depan