Jadi Ancaman, Konflik dengan OPM Ciptakan Stagnasi di Papua
Sabtu, 08 Mei 2021 – 18:29 WIB

Ilustrasi OPM (Organisasi Papua Merdeka). Grafis: Sultan Amanda Syahidatullah
Fakta menariknya, imbuh Iriyanto, OPM juga menggunakan teknologi sosmed untuk menyebarkan situasi dan juga kampanye teror yang mereka jalankan ke dunia luar.
"Gagalnya PON dan juga kegiatan nasional yang ingin dilakukan pemerintah ini ulah mereka juga," tandasnya. (cuy/jpnn)
Konflik dengan OPM yang tidak bergerak sendiri menjadi ancaman dan menyebabkan stagnasi di Papua.
Redaktur & Reporter : Elfany Kurniawan
BERITA TERKAIT
- 15 Jenazah Korban Pembantaian KKB Teridentifikasi, Ini Daftar Namanya
- Andreas: Kejahatan yang Dilakukan KKB tak Boleh Dibiarkan Terus Menerus Terjadi
- Tak Ada Luka Tembak di Jasad 11 Korban Pembantaian oleh KKB
- DVI Polri Sudah Identifikasi 11 Jenazah Korban Pembunuhan KKB
- Polri Kerahkan Armada Udara untuk Cari Korban Pembantaian KKB di Yahukimo
- Polri Kerahkan Pesawat dan Helikopter Mencari Korban Pembantaian KKB