Jadi Menteri Serba Bisa, Berapa Sih Kekayaan dan Utang Luhut Binsar? Ternyata
Senin, 08 November 2021 – 21:45 WIB
3. Harta bergerak lainnya senilai Rp 3.382.794.000 alias Rp 3,3 miliar, surat berharga Rp 106.164.485.850 alias Rp 106 miliar serta kas dan setara kas Rp 194.009.888.867 alias Rp 194 miliar.
3. Harta dalam bentuk lainnya yang senilai Rp 207.126.326.280 atau Rp 207 miliar. Total kekayaan bersih Luhut Binsar Pandjaitan mencapai Rp 745.188.108.997 alias Rp 745 miliar.
Namun, Luhut Binsar mempunya utang sebesar Rp 12 miliar. (jpnn)
Menteri Koordinator Bidang Kemaritiman dan Investasi Republik Indonesia Luhut Binsar Pandjaitan memiliki kekayaan Rp 745 miliar dan utang Rp 12 miliar.
Redaktur & Reporter : Elvi Robia
BERITA TERKAIT
- Rangkap Jabatan Luhut Binsar Berpotensi Membebani Prabowo di Masa Depan
- Prabowo Lantik 7 Penasihat Presiden, Ada Wiranto hingga Luhut Binsar
- Apa Fungsi Luhut Binsar di Kabinet Merah Putih?
- Prabowo Subianto Angkat Luhut Binsar jadi Ketua Dewan Ekonomi Nasional
- Luhut Binsar Resmikan Pusat Pelatihan Atletik Nasional, Ini Pesannya
- Sebegini Kekayaan Jamaludin Malik, Anggota DPR yang Tampil dengan Kostum Ultraman