Jadi Menteri Serba Bisa, Berapa Sih Kekayaan dan Utang Luhut Binsar? Ternyata
Senin, 08 November 2021 – 21:45 WIB
Menteri Koordinator Bidang Kemaritiman dan Investasi Republik Indonesia Luhut Binsar Pandjaitan memiliki kekayaan Rp 745 miliar dan utang Rp 12 miliar. Foto: Ricardo/JPNN.com
3. Harta bergerak lainnya senilai Rp 3.382.794.000 alias Rp 3,3 miliar, surat berharga Rp 106.164.485.850 alias Rp 106 miliar serta kas dan setara kas Rp 194.009.888.867 alias Rp 194 miliar.
3. Harta dalam bentuk lainnya yang senilai Rp 207.126.326.280 atau Rp 207 miliar. Total kekayaan bersih Luhut Binsar Pandjaitan mencapai Rp 745.188.108.997 alias Rp 745 miliar.
Namun, Luhut Binsar mempunya utang sebesar Rp 12 miliar. (jpnn)
Menteri Koordinator Bidang Kemaritiman dan Investasi Republik Indonesia Luhut Binsar Pandjaitan memiliki kekayaan Rp 745 miliar dan utang Rp 12 miliar.
Redaktur & Reporter : Elvi Robia
BERITA TERKAIT
- Sebegini Kekayaan Ketua PN Jaksel Arif Nuryanta Tersangka Suap Rp 60 Miliar, Hmmm
- Pak Luhut Sudah ke Rumah Jokowi di Hari Pertama, Ada Kompol Syarif
- Sherly Tjoanda Jadi Gubernur Terkaya di Indonesia, Hartanya Sebegini
- Jokowi Cawe-Cawe di Pilpres 2024, Bukti Datang dari Prabowo
- Rangkap Jabatan Luhut Binsar Berpotensi Membebani Prabowo di Masa Depan
- Prabowo Lantik 7 Penasihat Presiden, Ada Wiranto hingga Luhut Binsar