Jadi Modal Juara Umum PON
Jumat, 18 November 2011 – 20:25 WIB
CIPULE- Menyumbangkan atlet paling banyak di seluruh cabang olah raga Sea Games XXIV kali ini, Ketua Umum Koni Jabar Aziz Syarif menargetkan predikat juara umum pada PON XVIII Riau tahun depan. Ia menjelaskan, Januari tahun depan para atlet Jabar akan mulai melakukan sentralisasi persiapan PON, demi kepentingan daerah agar mampu mewujudkan harapan seluruh masyarakat Jabar, untuk menjadi juara umum dalam PON nanti.
Ketika ditemui Radar Bandung (Grup JPNN) usai memantau atlet dayung Jabar yang berlaga di Situ Cipule, Kecamatan Ciampel, Karawang Timur kemarin, Ia mengatakan bahwa atlet Jabar pendulang medali emas pada Sea Games kali ini jangan terlalu terlena, karena setelah perhelatan olahraga se-Asia Tenggara ini usai para atlet harus kembali bersiap pada PON mendatang.
Baca Juga:
"Saya bangga melihat atlet kita banyak yang turun pada Sea Games kali ini. Tetapi anak-anak tetap tidak bole terlena disini, karena kita harus mempersiapkan diri untuk PON. Apalagi kita menargetkan juara umum pada PON Riau nanti," ujarnya.
Baca Juga:
CIPULE- Menyumbangkan atlet paling banyak di seluruh cabang olah raga Sea Games XXIV kali ini, Ketua Umum Koni Jabar Aziz Syarif menargetkan predikat
BERITA TERKAIT
- Kevin Diks Puji Suporter Timnas Indonesia: Mereka Sangat Luar Biasa
- MotoGP Barcelona: Ada Masalah, Martin Gugup, Pecco Takut
- Timnas Indonesia Kalah dari Jepang, Shin Tae Yong: Ini Bukan Waktunya untuk Menyerah
- Prediksi Ranking FIFA Timnas Indonesia Setelah Dihajar Jepang
- Hasil UEFA Nations League: Portugal & Spanyol Melaju ke Perempat Final
- Jepang Memberi Timnas Indonesia Pelajaran Bermain Sepak Bola