Jadi Modal Juara Umum PON
Jumat, 18 November 2011 – 20:25 WIB

Jadi Modal Juara Umum PON
"Januari nanti kita sudah mulai sentralisasi untuk PON. Kita punya tanggung jawab berat untuk kepentingan Jabar. Sejauh ini peralatan penunjang atlet sudah kita beli. Mudah-mudahan dengan persiapan yang sudah kita lakukan, prestasi kita bisa meningkat. Kemarin kita cuma di posisi keempat. Sekarang harus juara umum. Ya minimal rangking tiga, kalau kita memang sulit menembus predikat juara umum," ungkapnya.
Baca Juga:
Sementara itu, mengenai anggaran bonus bagi atlet berprestasi pada PON nanti, Aziz mengaku sudah menyiapkan anggaran untuk mengguyur para atlet dengan bonus menggiurkan, agar para atlet Jabar semakin termotivasi untuk menyumbangkan medali emas bagi Jabar.
"Soal itu tidak usah khawatir. Kita sudah siapkan bonus kepada atlet, yang sudah pasti jauh lebih besar dari apa yang kita berikan saat Sea Games ini. Mudah-mudahan dengan adanya bonus tersebut, para atlet semakin bersemangat untuk terus berprestasi dan mampu menyumbangkan medali emas sebanyak-banyaknya bagi Jawa Barat untuk PON nanti," tandasnya. (ytn)
CIPULE- Menyumbangkan atlet paling banyak di seluruh cabang olah raga Sea Games XXIV kali ini, Ketua Umum Koni Jabar Aziz Syarif menargetkan predikat
Redaktur & Reporter : Tim Redaksi
BERITA TERKAIT
- Era Baru Timnas Basket Indonesia, David Singleton Dipercaya Jadi Pelatih di SEA Games 2025
- 4 Pemain All Stars Lengkapi Skuad SDN Srengseng 01 yang Dikirim SKF ke Gothia Cup 2025
- Jadi Sponsor Utama PBSI, BNI Dukung Tim Bulutangkis Indonesia Berlaga di Sudirman Cup 2025
- Liga 1: Andre Rosiade Merasa Semen Padang Sudah Diatur untuk Degradasi
- Fadil Imran Punya Target Tinggi, Fajar Alfian Cs Harus Tembus Final Sudirman Cup 2025
- Tanpa Jorji, Fajar Alfian cs Raih Kemenangan di Pertandingan Simulasi Sudirman Cup 2025