Jadi Modal Tandang Maung
Minggu, 24 April 2011 – 11:21 WIB
"Kita harus memenangkan empat pertandingan sisa, karena kita butuh poin untuk bertahan di papan atas. Walaupun kita akan bermain tandang, tetapi kita harus tetap berusaha sebaik mungkin untuk mencuri poin. Persijap memang bukan lawan yang mudah, tetapi peluang kita untuk menang selalu ada. Hasil kemenangan ini, dapat menjadi modal bagus untuk kami, saat menjalani pertandingan sisa," tutupnya. (Ytn)
Baca Juga:
BANDUNG-Kemenangan Persib Bandung 1-0 atas Sriwijaya FC, melalui gol sematang Hilton Moreira di menit 32, di Stadion Si Jalak Harupat Jumat (22/4)
Redaktur & Reporter : Tim Redaksi
BERITA TERKAIT
- PSS Vs Persebaya 3-1, Cek Klasemen Liga 1 di Sini
- Liga 1: Persib Gagal Raih 3 Poin di Kandang PSBS, Bojan Hodak Sentil Kinerja Wasit
- PSS Sleman Vs Persebaya 3-0 di Babak Pertama, Persib Belum Terkalahkan
- Live Streaming PSS Sleman Vs Persebaya: Misterius
- Van Dijk: Patrick Kluivert Pelatih Tenang, Harapan Baru Sepak Bola Indonesia
- Resmi, Herry IP Jadi Pelatih Ganda Putra Malaysia