Jadi Penganggur, Basmi Keluarga Lantas Bunuh Diri
Kamis, 29 Januari 2009 – 01:00 WIB

Jadi Penganggur, Basmi Keluarga Lantas Bunuh Diri
Dalam faks yang dia kirimkan, Ervin menyebutkan nama anak-anak mereka. Si sulung ditulisnya bernama Brittney. Sementara, si kembar tengah dan bungsu, masing-masing Jaszmin dan Jassely, serta Benjamin dan Christian. Sekarang, faks yang diyakini menjadi pesan terakhir keluarha Lupoe itu masih berada di kepolisian untuk keperluan penyelidikan. ”Tidak ada kata-kata yang bisa menggambarkan tragedi ini,” ujar Wali Kota Los Angeles Antonio Villaraigosa. (hep)
LOS ANGELES – Diberhentikan dari Kaiser Permanente Medical Center West Los Angeles, membuat Ervin Lupoe gelap mata. Apalagi, sang istri, Ana,
Redaktur & Reporter : Tim Redaksi
BERITA TERKAIT
- Hamas Tolak Gencatan Senjata, Kini Israel Kuasai 30 Persen Jalur Gaza
- 1.400 Tenaga Medis Tewas Akibat Serangan Israel di Gaza
- Gempa Bumi M 5,8 Mengguncang Filipina Rabu Pagi
- Bertemu Presiden Prabowo, Wakil Perdana Menteri Rusia Minta Dipermudah Hal Ini
- Indonesia dan Yordania Menyepakati 4 Perjanjian, Pendidikan Hingga Pertanian
- Ceritakan Persahabatan Puluhan Tahun dengan Prabowo, Raja Yordania: Tak Terlupakan