Jadi Penyelamat Persib saat Jumpa Bali United, Gustavo Franca Pilih Membumi

Jadi Penyelamat Persib saat Jumpa Bali United, Gustavo Franca Pilih Membumi
Bek Persib Gustavo Franca. Foto: Nur Fidhiah Shabrina/JPNN.com

Berikutnya, Persib akan menghadapi PSBS Biak pada laga perdana putaran kedua di Stadion Lukas Enembe, Sabtu (11/1/2025).

Namun, Franca dipastikan absen pada laga tersebut karena telah mengoleksi dua kartu kuning.

"Iya sayangnya (absen), tetapi ini bisa saja terjadi, itu normal," imbuhnya. (mcr27/jpnn)

Gol tunggal Gustavo Franca menyelamatkan Persib dari kekalahan saat menghadapi Bali United FC di Stadion Kapten I Wayan Dipta.


Redaktur : Dhiya Muhammad El-Labib
Reporter : Nur Fidhiah Sabrina

Silakan baca konten menarik lainnya dari JPNN.com di Google News