Jadi Saksi, Menpora Janji Jujur
Rabu, 22 Februari 2012 – 09:55 WIB

Menpora Andi Mallarangeng saat menjadi saksi kasus suap wisma atlet di sidang Tipikor, Rabu (22/2). Foto: Arun/jpnn
Pertemuan TPF itu dipimpin Benny K Harman dan dihadiri sejumlah politisi Partai Demokrat lainnya seperti Jafar Hafsah, Edy Ramli Sitanggang, Max Sopacua, Mahyuddin, Mirwan Amir, Ruhut Sitompul, M Nasir, serta Nazaruddin. Lebih lanjut Nazaruddin mengatakan, Angelina mengakui adanya uang Rp 9 miliar dari Menpora Andi Mallarangeng dan Sesmenpora Wafid Muharam. Selanjutnya, uang itu mengalir ke para politisi PD. Dari Rp 9 miliar yang diterima Angelina, Rp 8 miliar diserahkan ke Wakil Badan Angaran (Banggar) DPR Mirwan Amir.(afz/jpnn)
JAKARTA--Menteri Pemuda dan Olahraga yang juga petinggi DPP Partai Demokrat, Andi Mallarangeng akhirnya hadir sebagai saksi kasus suap wisma atlet,
Redaktur & Reporter : Tim Redaksi
BERITA TERKAIT
- Besok Tes PPPK Tahap 2 Dimulai, Honorer Belum Bisa Cetak Kartu Ujian
- TNI Masuk Kampus, Legislator PDIP: Perguruan Tinggi Bukan Medan Pertempuran
- Didukung Dedi Mulyadi hingga Wamendikdasmen, BPN Justru Kalah Sengketa Lahan SMAN 1 Bandung
- Tokoh Masyarakat Papua Dukung Aparat Tindak Tegas OPM
- Aktivis KNPI Jakarta David Hamka Minta Gubernur Pramono Optimalkan Peran Pemuda Cegah Tawuran
- Waspada Hujan Hari Ini di Sejumlah Wilayah di Indonesia