Jadi Sumber Perkara
Kamis, 15 Januari 2009 – 10:22 WIB

Feby Febiola Foto: RAKA/JP
Baca Juga:
Pengalaman paling berkesan dari syuting film pertamanya tersebut adalah harus teriak di pasar. ”Teriak aku keras banget. Tapi, karena sempat kurang, syuting harus berulang-ulang. Bikin pasar tambah berisik sekaligus tenggorokanku serak dan sakit,” ujarnya.
Selain itu, sepanjang syuting, Feby harus memakai rok karena Dita dikisahkan bekerja sebagai sekretaris di sebuah kantor. ”Padahal, aku amat sangat jarang memakai rok. Tidak biasa,” tegasnya lantas tersenyum. (gen/tia)
JAKARTA – Lama berkarir di dunia hiburan, Feby Febiola akhirnya cicipi film layar lebar untuk kali pertama. Perempuan yang sudah membintangi
Redaktur & Reporter : Tim Redaksi
BERITA TERKAIT
- 3 Berita Artis Terheboh: Ridwan Kamil Laporkan Lisa Mariana, Paula Verhoeven Difitnah
- Terikat Jalan Setan, Ketika Dunia Gaib Menembus Peradaban Modern
- Revelino Sebut Lisa Mariana Menghilang setelah Mengaku Hamil
- Pria yang Disebut Selingkuhan Paula Verhoeven Mengundurkan Diri Jadi Saksi
- Perkuat Peran Lokananta, Holding BUMN Danareksa Luncurkan Album Kompilasi
- Pernyataan Seringai Terkait Kepergian Ricky Siahaan