Jadi Tersangka, Klaim Elektabilitas Malah Naik
Selasa, 28 Mei 2013 – 08:09 WIB

Jadi Tersangka, Klaim Elektabilitas Malah Naik
"Penyidik seperti Pramuka mencari jejak, kantor digeledah, komputer diperiksa. Namun, tidak ada bukti ditemukan. Kasus ini kemudian dihentikan, karena memang tidak ada bukti," katanya.
Namun, di akhir tahun 2012 atau 2 tahun kemudian, ada orang yang mengaku membuat video tersebut. Pemuda itu, lalu di BAP penyidik Polda Jabar di rumah sekretaris DPC PDIP Bambang Gunawan.
Februari 2013, penyidik Polda Jabar datang ke DPC PDIP untuk menangkap Indra. Hal ini tentu membuat pengurus terkejut karena sebelumnya belum ada surat panggilan. Karfat yang waktu itu berada di Kantor PDIP, menanyakan dasar penangkapan karena tidak didahului surat panggilan kesatu dan kedua.
"Jawabannya itu subjektifitas penyidik. Saya tidak mengerti subjektivitas seperti apa, karena KUHAP mengatur prosedur penangkapan harus didahului upaya pemanggilan terlebih dahulu,"katanya.
CIBINONG - Wakil Bupati Bogor, Karyawan Faturachman tidak kehilangan selera humornya. Ditetapkan sebagai tersangka kasus produksi dan penyebaran
BERITA TERKAIT
- Gerakan Guna Ulang Jakarta, Edukasi Mengurangi Pemakaian Plastik Sekali Pakai
- Fasilitas Makin Lengkap, Triboon Hub Tambah 2 Resto Baru di Jakarta
- Durasi Pemadaman Lampu Program Earth Hour Terlalu Singkat
- Di Tengah Sosialisasi Tupoksi kepada Warga, MKD DPR RI Singgung Pelat Nomor Khusus
- Tjahjo Kumolo Meninggal Dunia, Warga Bekasi Diminta Kibarkan Bendera Setengah Tiang
- Anies Bangun Kampung Gembira Gembrong dengan Dana Rp 7,8 Miliar dari Infak Salat Id di JIS