Jadi Tersangka Korupsi, Bendahara Baznas Dumai Masuk Bui
Sabtu, 05 Agustus 2023 – 16:22 WIB

Kajari Dumai Agustinus merilis penahanan tersangka dugaan korupsi pada Baznas Dumai. (ANTARA/Abdul Razak)
Hal itu dilakukan dengan mengoptimalkan penelusuran aset dan penyitaan tersangka selama proses hukum berlangsung.
Kasi Pidsus Kejari Dumai Herlina Samosir menjelaskan bahwa sebelum ditahan, tersangka IS menjalani pemeriksaan selama 4 jam dengan didampingi penasihat hukum yang ditunjuk berdasar Pasal 56 KUHP.
Penahanan tersangka IS dilakukan selama 20 (dua puluh) hari ke depan dengan mempertimbangkan alasan objektif dan subjektif sebagaimana diatur dalam KUHP.
"Yakni diancam dengan pidana penjara lima tahun atau lebih, dikhawatirkan tersangka melarikan diri, merusak atau menghilangkan barang bukti atau mengulangi tindak pidana," ujar Herlina Samosir.(antara/jpnn)
Bendahara Baznas Dumai ditetapkan jadi tersangka korupsi dan ditahan penyidik Kejari Dumai. Begini kejahatan yang dilakukannya.
Redaktur & Reporter : M. Fathra Nazrul Islam
BERITA TERKAIT
- Sepeda Motor yang Disita KPK Sudah Tidak Ada di Rumah Ridwan Kamil
- BAZNAS Siap Fasilitasi Perawatan Warga Gaza yang Dievakuasi ke Indonesia
- Mantan Bupati Lampung Timur Jadi Tersangka Korupsi, Langsung Ditahan
- Baru Menang Tender, Kontraktor Dimintai Rp 500 Juta, Alamak
- IAW Soroti Upaya Pelemahan Kejaksaan di Revisi KUHAP
- Kasus Suap Hakim Rp 60 Miliar, Ada Catatan Ini di Rumah Marcella Santoso