Jadi Tuan Rumah F1H2O, Danau Toba Jadi Pembahasan di Banyak Negara
Sabtu, 17 Desember 2022 – 19:24 WIB

Indonesia melalui Menpora Zainudin Amali menerima Keketuaan ajang balap perahu super cepat F1H2O (F1 Powerboat) dari Uni Emirat Arab (UEA) pada Jumat (16/12/2022). /Dok. Kemenpora
“Wisatawan tidak hanya akan menonton pertandingan, tapi akan lebih banyak menikmati environment wisatanya,” tukasnya.
Menurut Menpora Amali, persiapan akan terus dikebut agar penonton asing mauapun lokal, akan betah berkunjung, atau bahkan merencanakan kembali ke Danau Toba.
“Kunci itu semua adalah kesiapan masyarakat Toba menjadi tuan rumah yang ramah, terbuka, dan memberikan layanan terbaik bagi para tamunya,” pungkasnya.(dkk/jpnn)
Serah Terima Keketuaan F1H2O dari UEA, Menpora Amali Sebut Danau Toba Jadi Pembahasan di Banyak Negara
Redaktur : Budianto Hutahaean
Reporter : Muhammad Amjad
BERITA TERKAIT
- Perlu Terapkan Konsep Wisata Ramah Lingkungan di Kawasan Danau Toba
- Sambut Liburan Nataru, Parapat View Hotel Tawarkan Sensasi Keindahan Danau Toba
- Refleksi Akhir Tahun: Pariwisata Danau Toba Butuh Kemasan Inovatif, Kreatif dan Kerja Sama Semua Pihak
- Efek Aquabike Championship 2024 Penumpang Ferry di Danau Toba Melonjak 12,7%
- Kepala Daerah Hasil Pilkada 2024 di Kawasan Danau Toba Harus Mampu Kembangkan Pariwisata dan Pertanian
- Film 'Tulang Belulang Tulang' Siap Tayang di Bioskop