Jadi Tumbal Selat Bali, Polisi Gilimanuk Dalami Kemungkinan Pria Tasik Bunuh Diri
Jumat, 30 Juli 2021 – 19:23 WIB
![Jadi Tumbal Selat Bali, Polisi Gilimanuk Dalami Kemungkinan Pria Tasik Bunuh Diri](https://cloud.jpnn.com/photo/arsip/watermark/2021/07/30/tim-sar-gabungan-saat-melakukan-pencarian-korban-rama-pratam-90.jpg)
Tim SAR gabungan saat melakukan pencarian korban Rama Pratama Putra, 17, yang dilaporkan jatuh di perairan Selat Bali, Kamis malam kemarin. (Instagram Basarnas Bali)
Korban dilaporkan hilang di titik koordinat 08°08.938'/ S 114°25.689' E. Korban diduga jatuh saat berada di perairan Gilimanuk, Jembrana, sekira pukul 18.50 WITA kemarin malam.
Upacara pencarian melibatkan Tim SAR gabungan Jumat hari ini belum membuahkan hasil. Sesuai rencana, pencarian kembali dilanjutkan Sabtu besok. (rb/bas/pra/JPR)
Aparat kepolisian KP3 Pelabuhan Gilimanuk masih mencari motif Rama Pratama Putra, 17, hilang di perairan Selat Bali. Termasuk kemungkinan korban bunuh diri
Redaktur & Reporter : Ali Mustofa
BERITA TERKAIT
- Mengadu ke Komisi III, Ibu Pelaku Pembacokan Bantah Dampingi Anaknya Diperiksa Polisi
- RDPU Kasus Pembacokan di Tasikmalaya, Ketua Komisi III DPR Usir Kuasa Hukum Korban
- Gadis Asal Tasikmalaya yang Hilang Ditemukan di Brebes, Begini Ceritanya
- Minimarket Disatroni Perampok Bersenjata Airsoft Gun, Jutaan Uang Tunai Raib
- Perampokan Minimarket di Tasikmalaya Digagalkan Warga, Pelaku Babak Belur
- Gugur saat Selamatkan Wisatawan, Bripka Anditia Dianugerahi Kenaikan Pangkat