Jadi Wagub 2 Tahun, Harta Sandiaga Bertambah Rp 1,2 Triliun
Kamis, 16 Agustus 2018 – 17:28 WIB
.jpg)
LAPOR: Calon wakil presiden Sandiaga Uno mendatangi Gedung Komisi Pemberantasan Korupsi (KPK) Jakarta, Selasa (14/8). Sandiaga Uno datang ke KPK untuk menyerahkan Laporan Harta Kekayaan Penyelenggara Negara (LHKPN). Ilustrasi : Charlie/INDOPOS
Beberapa waktu lalu, Sandi melaporkan LKHPN ke KPK didampingi eks Menteri Energi dan Sumber Daya Mineral Sudirman Said. Sandi mengaku kenaikan hartanya karena kurs dan saham.
"Jadi mulai dari Oktober 2017 sampai dengan terakhir Juni. Lalu ada perubahan karena jumlah yang dilaporkan itu sesuai dengan kurs sesuai dengan harga-harga di pasar modal. Jadi karena sebagian besar hampir 90 persen yang dilaporkan itu tercatat di bursa dan ini juga menjadi perhatian kami. Makanya setiap tiga bulan kami melakukan pelaporan," kata dia. (tan/jpnn)
Sandiaga Uno memiliki harta sekitar Rp 4 triliun dan masih terlilit utang senilai Rp 340 miliar.
Redaktur & Reporter : Fathan Sinaga
BERITA TERKAIT
- Program Si Iklas Besutan Sandiaga Uno Hadirkan Pelatihan Kedua, Diikuti 50 Peserta
- Sebegini Kekayaan Ketua PN Jaksel Arif Nuryanta Tersangka Suap Rp 60 Miliar, Hmmm
- Sahroni Usul KPK Buat Aturan Penahanan Gaji-Promosi Jabatan Bagi Pejabat Tak Lapor LHKPN
- ISACA Indonesia Lantik Pengurus Baru 2025-2027 di Annual General Meeting 2025
- Sandiaga Uno: Istikamah Jadi Kunci OK OCE Memperluas Bisnis dan Lapangan Kerja
- Perkuat Transparansi, Indonesia Re dan KPK Gelar Sharing Session LHKPN