Jadikan Honeymoon Tak Terlupakan di Resort Terbaik
Jumat, 01 Juli 2022 – 20:23 WIB

Jadikan Honeymoon Tak Terlupakan di Resort Ubud Terbaik. Foto: Kaamala Resort
Selain itu, ada juga aktivitas memanah yang ada di secret garden resort member Ini Vie Hospitality.
"Kami juga menyediakan honeymoon package yang dilengkapi dengan flower decoration di bathtub, wording happy honeymoon on the bed hingga romantic candle light dinner," kata Mitha Marlina, Marcom Ini Vie Hospitality dalam keterangan tertulisnya, Jumat (1/6). (jlo/jpnn)
Kaamala Resort menyuguhkan Champion Breakfast Experience di Hammock dengan View Forest Ubud, jadikan honeymoon tak terlupakan.
Redaktur & Reporter : Djainab Natalia Saroh
BERITA TERKAIT
- Polisi: Kunjungan Wisata ke Lembang Saat Idulfitri Menurun 20 Persen
- Cicip Kuliner Lebaran di PIK: Mulai dari Masakan Nusantara hingga Jepang, Lengkap!
- Libur Lebaran, InJourney Hospitality Hadirkan Layanan Terbaik untuk Wisatawan
- Libur Lebaran Bersama Keluarga di Wahoo Waterworld, Siap-Siap Ada Kejutan Baru!
- Menjelang Libur Lebaran, 20 Atraksi Siap Hadir di JungleSea Lampung Selatan
- Spiritual Holiday, Tren Baru Gen Z Bikin Libur Lebaran Lebih Bermakna