Jadwal Berat Bukan Jadi Alasan
Selasa, 06 Desember 2016 – 03:45 WIB
Itu setelah melihat dua jadwal terakhir tim dengan warna kebesaran hijau tersebut pasca dikalahkan 0-1 oleh PSM Makassar (21/11).
Enam hari berselang, mereka bertandang ke Stadion Manahan Solo menghadapi Persija Jakarta dengan hasil 1-1 (27/11).
Kemudian, Bhayangkara harus menempuh perjalanan sekitar enam jam ke Jayapura kontra Persipura (2/12), dan dikalahkan 1-2 sebelum kembali ke Surabaya.
”Itu sudah menjadi konsekuensi,” kata Ibnu dalam konferensi pers di Mapolda Jatim siang kemarin (5/12).
”Namun, saya tegaskan kami tidak akan kendur meski jadwal begitu padat,” tegasnya.(apu/ray/jpnn)
SIDOARJO – Bhayangkara FC hanya memeroleh catatan negatif saat jalani empat laga terakhir sepanjang November dan awal Desember. Mereka hanya
Redaktur & Reporter : Tim Redaksi
BERITA TERKAIT
- PSIS Vs Semen Padang: Mahesa Jenar Dapat Suntikan di Lini Belakang
- Shin Tae Yong Ungkap Kesulitan Timnas Indonesia Menjelang Piala AFF 2024
- Piala AFF 2024: Shin Tae Yong Merasa Ada Beban, Kenapa?
- Piala AFF 2024: Alasan Shin Tae Yong Memilih TC Timnas Indonesia di Bali, Bukan Jakarta
- Jadwal Premier League Pekan Ini: Ujian Berat buat Man City
- Piala AFF 2024: Rafael Struick Tanda Tanya, Shin Tae Yong tak Gelisah